ANALISIS DESAIN SISTEM ABSENSI, PENGGAJIAN, DAN LAPORAN SATPAM PERUMAHAN DENGAN METODE OOAD
Kata Kunci:
OOAD, Sistem Absensi, Analisis, Desain.Abstrak
PatrolPal merupakan sebuah aplikasi yang dirancang untuk membantu petugas keamanan dalam
melakukan absensi, penggajian, dan laporan. Aplikasi ini dirancang berdasarkan studi kasus nyata
yang terletak di Perumahan Rungkut Asri Tengah Surabaya. Hal ini didasari karena sistem keamanan
di perumahan tersebut masih terbilang rumit dan tidak praktis. Petugas keamanan harus mencatat
absensi secara manual, menghitung gaji secara manual, dan mengecek laporan secara manual. Hal ini
menyebabkan proses administrasi menjadi tidak efektif dan efisien. Tujuan dari penelitian ini adalah
untuk menganalisis dan merancang sistem absensi, penggajian, dan laporan yang dapat membantu
mempermudah stakeholder dalam menangani absensi, penggajian, dan laporan satpam perumahan.
Metodologi yang digunakan peneliti dalam penelitian ini adalah metode analisis dan perancangan.
Metodologi yang digunakan dalam analisis dan perancangan adalah metode Object-Oriented Analysis
and Design (OOAD) dengan menggunakan alat pemodelan Unified Modeling Language (UML).
Hasil akhir yang dicapai berupa aplikasi berbasis mobile yang bernama PatrolPal. Aplikasi ini
memiliki berbagai fitur termasuk menu absensi, menu laporan, menu notifikasi bahaya, serta menu
informasi penggajian.
Referensi
Purba, Nabilah, Mhd Yahya, and Nurbaiti. “Revolusi Industri 4.0?: Peran Teknologi Dalam Eksistensi Penguasaan Bisnis Dan Implementasinya.” Jurnal Perilaku Dan Strategi Bisnis 9.2 (2021): 91–98.
Gozali, Ferrianto, and Yusuf Iranu Basori. “Sistem Keamanan Lingkungan Perumahan Berbasis Web Menggunakan Raspberry PI.” Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknologi Industri Universitas Trisakti 14 (2016): 35–48.
Maulidy, F R, and D R Prehanto. “Rancang Bangun Aplikasi Penjualan Barang Toserba Menggunakan Metode OOAD (Object Oriented Analysis Design) Berbasis Mobile Platform Pada CV FCH Kema Pole Indonesia.” Journal of Emerging Information Systems and Business Intelligence 03.03 (2022): 33–42.
Wiriasto, Giri Wahyu, Ramadan Wibi Surya Aji, and Djul Fikry Budiman. “Design and Development of Attendance System Application Using Android-Based Flutter.” Proceeding - 2020 3rd International Conference on Vocational Education and Electrical Engineering: Strengthening the framework of Society 5.0 through Innovations in Education, Electrical, Engineering and Informatics Engineering, ICVEE 2020 (2020).
Fridayanthie, Eka Wulansari, Haryanto Haryanto, and Tsamarah Tsabitah. “Penerapan Metode Prototype Pada Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan (Persis Gawan) Berbasis Web.” Paradigma - Jurnal Komputer dan Informatika 23.2 (2021).
Putra, Ari Satrio, and Kholid Haryono. “Implementasi Object Oriented Metodologi Dan UML Pada Pengembangan Sistem Informasi Keuangan Organisasi.” Automata 2 (2021): 1–12.
Fitrani, Laqma Dica, and Ari Cahaya Puspitaningrum. “Utilization Of UML (Unified Modeling Language) In The Design Of Academic Information Systems Based On The OOAD Method.” SISTEMASI 12.2 (2023): 614.
Soewito, Benfano, Fergyanto E. Gunawan, and Indra Permana Rusli. “The Use of Android Smart Phones as a Tool for Absences.” Procedia Computer Science 157 (2019): 238–246.
Kusyadi, Irpan, Maulana Ardhiansyah, Hidayatullah Al Islami. “Analisa dan Perancangan Sistem.” (2021).
Nazeer, Shahrin Azuan. “Design of Strategic Management System for Northern Border University Using Unified Modeling Language.” International Journal of Advanced Computer Science and Applications 9.10 (2018): 138–147.
Rani, F. Arnandya, Wicaksono, S. Agung, and Dwi Herlambang A. “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Pengajuan Cuti Pegawai Menggunakan Pendekatan Object Oriented Analysis and Design (OOAD).” Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer (2019).
Muthahhari, Morteza, Anggi Perwitasari, and Firman Exaudi Pasaribu. “Perancangan Sistem Informasi Monitoring Praktik Kerja Lapangan Di SUPM Pontianak.” Jurnal Sistem dan Teknologi Informasi (Justin) 9.4 (2021): 414.
Chandra, Sherina. “Implementasi Algoritma Vikor pada Sistem Rekomendasi Pemilihan Smartwatch Berbasis Website.” (2022).
Oktaviano, Hanif Raihan. “Pengembangan Sistem Informasi Aset Tetap Pemerintah Kabupaten X: System Development Life Cycle (SDLC) Teknik Waterfall.” Jurnal Ilmiah Mahasiswa FEB 9.2 (2021).
Salsabila, Rara Nur, and Puguh Ika Listyorini. “Patient Clinical Data Integration in Integrated Electronic Medical Record System Using System Development Life Cycle ( SDLC ).” 2nd International Conference of Health, Science and Technology 2021 269 (2021): 21–26.
Inggi, Rahmat, Yudi Prayudi, and Bambang Sugiantoro. “Penerapan System Development Life Cycle (SDLC) Dalam Mengembangkan Framework Audio Forensik.” semanTIK 4.2 (2018): 193–200.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2024 Faradita Sabila
Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
<p><a href="http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/" rel="license"><img style="border-width: 0;" src="https://i.creativecommons.org/l/by-nc-sa/4.0/88x31.png" alt="Creative Commons License" /></a><br /><strong>JURNAL WIDYA (awl)</strong> This work is licensed under a <a href="http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/" rel="license">Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License</a>.</p>