FAKTOR – FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AGRESIVITAS PAJAK PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR PERTAMBANGAN BATU BARA TAHUN 2018-2022

Penulis

  • Nova Amilia Universitas Potensi Utama Medan
  • Ina Liswanty Universitas Potensi Utama Medan

DOI:

https://doi.org/10.54593/awl.v5i1.352

Kata Kunci:

Beban Pajak Tangguhan, Sales growth, Solvabilitas, Kepemilikan Institusional Dan agresivitas pajak.

Abstrak

Agresivitas pajak merupakan hal yang sekarang sangat umum terjadi dikalangan perusahaanperusahaan besar di seluruh dunia. Tindakan ini bertujuan untuk meminimalisasikan jumlah kena
pajak yang didapat oleh perusahaan. Agresivitas pajak sebagai semua upaya yang dilakukan oleh
manajemen untuk menurunkan jumlah pajak yang seharusnya dibayar oleh perusahaan. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui pengaruh Beban Pajak Tangguhan, Sales growth, Solvabilitas, dan
Kepemilikan Institusional terhadap agresivitas pajak. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif
dengan pendekatan asosiatif. Populasi penelitian ini ialah seluruh perusahaan Sub Pertambangan Batu
Bara yang terdaftar di BEI. Pengambilan sampel yang digunakan penelitian ini adalah purposive
sampling dengan kriteria tertentu sehingga diperoleh sebanyak 14 perusahaan. Penelitian ini
menggunakan alat analisis regresi linier berganda dilengkapi dengan uji asumsi klasik. Hasil analisis
secara parsial menunjukkan Beban Pajak Tangguhan, Solvabilitas, dan Kepemilikan Institusional
berpengaruh terhadap agresivitas pajak. Lain hal dengan sales growth tidak berpengaruh terhadap
agresivitas pajak Hasil secara simultan dimana Beban Pajak Tangguhan, Sales growth, Solvabilitas,
dan Kepemilikan Institusional tidak berpengaruh terhadap agresivitas pajak.

Referensi

Amhad, N. G. dan U. M. (2016). Pengaruh Kebijakan Dividen , Kebijakan Hutang dan Profitabilitas

Terhadap Nilai Perusahaan Manufaktr yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2005 -

Riset Manajemen Sains Indonesia.

Arinandini. (2018). Pengaruh profitabilitas, Leverage, dan Kepemilikan Institutional pada Tax

Avoidance. E- Jurnal Akuntansi.

Astria. (2016). Analisis Pengaruh Audit Tenure, Struktur Corporate Governance, dan Ukuran KAP

Terhadap Laporan Keuangan.

Dewi Susanti, M. D. S. (2020). Pengaruh Advesrtising Intensity, Inventory Intensity, dan Sales

Growth Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Akuntansi UNESA.

Dewinta. (2016). Pengaruh Ukuran Perusahaan,Umur Perusahaan , Profitabilitas, Leverage, dan

Pertumbuhan Penjualan Terhadap Tax Avoidance. Akuntansi Universiitas Udayana.

Dias Ikhtias Cendani, Dd. S. (2022). Pengaruh Beban Pajak Tangguhan dan Gender Diversity

Terhadap Penghindaran Pajak. Bandung Conferences Seriies?: Accoountancyy.

Dwi Nur Fitriani, Syahril Djaddang, S. (2021). Pengaruh Transfer Pricing, Kepemilikan Asing,

Kepemilikan Institusional Terhadap Agresiivitas Pajak dengan CSR Sebagai Variabel Moderasi.

Kinerja.

Dyreng. (2016). The Effects of Excecutive on Corporate Tax Avoidance. The Accounting Review.

Ernita Hutasoit, C. W. L. (2023). Pengaruh Beban Pajak Tangguhan, Ukuran PPerusahaan, Leverage

, Umur Perusahaan, dan Dewan Komisaris Independen Terhadap Agresivitas Pajak. JSAP?: Journal

Syariah and Accounting Public.

Fahri, Rivaldo, A. S. (2022). Pengaruh Perencanaan Pajak dan beban Pajak Tangguhan Terhadap

manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Property yang Terdaftar dii BEI Periode 2017-2020. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi.

Fanny Nisadayanti, W. S. Y. (2021). Pengaruh Capital Intensity, Liquidity, dan Sales Growth

Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan.

Francis Hutabarat, A. M. (2021). Pengaruh ROA dan DAR Terhadap Agresivitas Pajak Pada

Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Batu bara yang terdaftar di BEI. Jurnal Penelitian Teori &

Terapan Akuntansi, 6.

Frank. (2016). Preferensi Konsumen. Jurnal Penelitian Pada Mahasiswa Administrasi Bisnis

Telekomunikasi Dan Informatika

Halomean, G. dan C. D. D. (2017). Pengujian Pecking Order Hypotesis Pada Emiten di Bursa Efek

Jakarta Tahun 1994 dan 1995.

Harahap. (2018). Analisis Kritis Atas Laporan Keuangan. Raja Grafindo Persada

Harnanto. (2017). Perencanaan Pajak (Edisi Pert). BPFE.

Jeremy Swandhana, E. B. S. (2023). Pengaruh Profitabilitas, dan Solvabilitas Terhadap

Penghindaran Pajak Sebelum dan Saat Pandemi Covid 19. Media Akunttansi Dan Perpajakan

Indonesia.

Junilla Hadi, Y. M. (2016). Pengaruh Struktur Kepemilikan dan Karakteristik Dewan Terhadap

Agresivitas Pajak. Tax & Accounting Review.

Kalbuana, N. (2022). Pengaruh Leverage Sebagai Pemoderasi Hubungan GCG, CSR dan

Agresivitas Pajak. Journal Of Bussiness and Economics Research.

Kasmir. (2019). Analisis Laporan Keuangan (Edisi Pert). PT. Raja Grafindo Persada.

Kontan.co.id, N. (2020). Dirjen Pajak angkat bicara soal kerugian Rp 68,7 triliun dari

penghindaran pajak.

Nabila Shafa Putri Rsadani, S. W. (2023). Pengaruh Profitabilitas, Capital Intensity, Ukuran

Perusahaan, dan Sales Growth Terhadap Agresivitas Pajak. Jurnal Riset Terapan Akuntansi.

Pohan, C. A. (2016). Manajemen Perpajakan?: Strategi Perencanaan Pajak dan Bisnis. Gramedia

Pustaka Umum.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-10-30