Perancangan Sistem Pelayanan Internet Sederhana Untuk Kawasan Perumahan

Penulis

  • Mhd. Dicky Syahputra Lubis STT Sinar Husni Medan
  • Tomoyud Sintosaro Waruwu Akademi Manajemen Informatika Manajemen Widyaloka Medan
  • Nasa Gautama Silaen Akademi Manajemen Informatika Manajemen Widyaloka Medan

DOI:

https://doi.org/10.54593/jstekwid.v1i2.93

Kata Kunci:

Kompleks perumahan, Internet, ISP, Mikrotik

Abstrak

ISP (Internet Service Provider) adalah jasa penyedia layanan berlangganan internet berbayar yang disediakan oleh beberapa perusahaan di bidang jasa pelayanan internet namun dengan banyaknya perusahaan penyedia jasa layanan internet banyak dari konsumen yang mengeluh akan jasa yang mereka pakai mulai dari servis yang didapatkan tidak memuaskan hingga kesulitan dalam permintaan instalasi. Dengan hadirnya ISP sebagai fasilitas di sebuah kompleks perumahan dapat menjadikan daya tarik tersendiri untuk menarik minat dari calon pembeli dimana di zaman yang serba canggih ini banyak orang yang harus mendapatkan akses internet dengan mudah, murah dan dengan proses yang gampang Dengan berkembangnya ilmu komputer sekarang dikenal yang namanya MikrotikRouters OS yang dapat mengelola jaringan WiFi, dimana warga kompleks perumahan dapat dengan mudah mengakses internet dimana pun  dia berada, sehingga setiap orang di perumahan tersebut dapat lebih mudah mengakses informasi yang diinginkannya.

Biografi Penulis

Mhd. Dicky Syahputra Lubis, STT Sinar Husni Medan

Program Studi Teknik Informatika

Tomoyud Sintosaro Waruwu, Akademi Manajemen Informatika Manajemen Widyaloka Medan

Program Studi Manajemen Informatika

Nasa Gautama Silaen, Akademi Manajemen Informatika Manajemen Widyaloka Medan

Program Studi Manajemen Informatika

Referensi

Basten , Marco Van, 2009. Optimalisasi firewall pada jaringan skala luas. UNSRI, Palembang. Tersedia online di http://www.unsri.ac.id/upload/arsip/Optimalisasi%20Firewall%20Pada%20Jaringan%20Skala%20Luas.pdf Di akses pada 08 September 2013 pukul 14.56

Wicaksono, Arif Ranu, 2011. Internet dasar. Indiva Media Kreasi, Solo

Rabur , Jefry Alvonsius, Joko Purwadi, Willy S. Raharjo, 2012. Implementasi load menggunakan balancing web server metode lvs-nat. UKDW, Yogyakarta. Tersedia online di http://ti.ukdw.ac.id/ojs/index.php/informatika/article/view/126/86 Di akses pada 01 Juli 2013 pukul 15.00

Handriyanto, Dwi Febrian, 2009. Kajian penggunaan mikrotik router os™ sebagai router pada jaringan komputer. UNSRI, Palembang. Tersedia online di http://www.unsri.ac.id/upload/arsip/KAJIAN%20PENGGUNAAN%20MIKROTIK%20OS%20SEBAGAI%20ROUTER.pdf Di akses pada 01 Juli 2013 pukul 14.56

Santoso, M. Andi Prio & Suasana, Iman Saufik. (2018) Rancang Bangun Jaringan RT/RW Net Dengan Mikrotik. Jurnal Elektronika dan komputer. Universitas STEKOM Semarang

Ningsih, Yuli Kurnia. Rochman, Yusuf Saeful & Kurniawati, Nazmia, (2020) Implementasi RT/RW Net Menggunakan Metode User dan Bandwidth Management. Jurnal Teknik Media Pengembangan Ilmu dan Aplikasi Teknik. Universitas Jenderal Achmad Yani

Cahyo, Fajar Nur (2014) Rancang Bangun RT/RW Net Hotspot Sistem Dengan Mikrotik Routers OS Sebagai Manajemen Billing. Jurnal Elektronika dan komputer. Universitas STEKOM Semarang

Herawati, MS et. Al. (2014) Jaringan RT/RW Net Sederhana Dengan Koneksi LAN Di Perumahan Puri Nirwana 2 Bogor. UG Journal. Universitas Gunadarma Jakarta

Pratama, Angga Alvendra et. al. (2018) Manajemen Bandwidth Dengan Queue Tree Pada RT/RW Net Menggunakan Mikrotik. Jurnal Informatika REKURSIF. Universitas Bengkulu

Fadillah, Didi. Ripai, Ipan. (2021) Perancangan dan Implementasi Internet Wireless RT/RW Net Untuk Menjadikan Salah Satu Bisnis UMKM Di Desa Lengkong. ICT Learning. STKIP Muhammadiyah Kuningan

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-07-29

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama